Australian FX Superbike Eastern Creek Seri 1 2012; Sudarmono Finish ke 5 race 1 dan ke 7 race 2

Sudarmono, Foto: Otomotifnet.com

Setelah tampil gemilang di ajang Indoprix seri pertama 2012 yang diselenggarakan di Sentul Karting International Circuit (SKIC) akhir pekan lalu (11/3). Beberapa hari kemudian Sudarmono alias Momon langsung terbang ke Australia untuk mengikuti Australian FX Superbike Championship di kelas Superstock 600/ FX600 yang digelar dari 16-18 Maret 2012.Momon akan bergabung dengan tim Supersport Yamaha Australia dengan membawa nama team sendiri yaitu Yamaha Yamalube KYT. Balapan ini sebagai ajang pemanasan dan menambah jam terbang sebelum melanjutkan pertarungannya di seri perdana FIM Asia Road Racing Championship (FARRC).

Momon akan berlaga menggunakan Yamaha R6 di Sirkuit Eastern Creek Raceway yang merupakan bekas sirkuit yang pernah digunakan MotoGP pada tahun 1991-1996. Start dari posisi 6, pada race 1 Momon bisa tampil lebih baik dengan finish ke 5. Sementara di race 2 dengan pembalap lebih banyak Momon bisa finish ke 7.

Qualifying FX600 (Klik Untuk Memperbesar)

Qualifying Sabtu FX600 (Klik Untuk Memperbesar)

Race1 Sabtu FX600 (Klik Untuk Memperbesar)

Race 2 Sabtu FX600 (Klik Untuk Memperbesar)

About Luthfi Aziz

Masih newbie bloger, menyukai hal-hal yang menantang, hobi di bidang sains dan motorsport...

Posted on 17 Maret 2012, in Motorsport and tagged . Bookmark the permalink. 6 Komentar.

  1. Tv nasional memang keparat, ga mau nayangin event2 nasional n international yg disertai oleh rider2 indonesia, beritapun tak ada sama sekali, isinya cuma infotaiment sm berita korupsi, memang tv nasional mayoritas (ga semua sih) calon penghuni neraka

  2. jangan ngebut di jalan raya,, ngebutlah di sirkuit..

    Defensif Riding Minimalkan Accident..

  3. Itu balap OMR ya?

  4. maklum tv nasional cm ngejar uang, dan mengendalikan fokus masyarakat demi kepentingan politik

  5. Yamalube for KYT po Yamalube for KRT ????

Tinggalkan komentar